Jumat, 20 Mei 2011

Gunung Kerinci Sakti



Gunung kerinci yang terletak di kec. kayu kab. kerinci – Jambi merupakan gunung tertinggi di Sumatra dengan kawah type strato (masih aktif dan memiliki kawah seluas 400 x 120 meter dan berisi air berwarna hijau) masuk dalam Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) seluas 1.484.650 hektare yang terletak di empat provinsi, sebagian besar taman nasional terletak di wilayah Jambi, gunung berapi ini terhimpit diantara dua pegunungan di barat dan di timurnya, kerucut yang paling muda gundul dan kawah gunung ini terletak di timur laut sisa dinding kawah berapi (3655 – 3649 mdpl), TNKS sendiri merupakan bukit barisan yang memanjang dari utara ke selatan pulau Sumatra.
Gunung Kerinci termasuk gunung berapi yang masih aktif, dengan ketinggian 3.805 mdpl. Gunung ini menjadi gunung tertinggi di Indonesia di luar pegunungan Irian Jaya.
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar